14 pertandingan final olimpiade diselenggarakan pada tanggal 7 Agustus 2016. Cabang olahraga panahan mempertandingkan final beregu putri. Angkat besi mempertandingkan dua nomor final. Lifter putri Indonesia, Dewi Safitri ikut dalam pertandingan final angkat besi kelas -53 kilogram.
FINAL YANG AKAN DIPERTANDINGKAN
FINAL YANG AKAN DIPERTANDINGKAN
- Panahan Beregu Putri
- Balap Sepeda Road Race Putri
- Loncat Indah Sinkronisasi Springboard 3 meter Putri
- Anggar Individual Foil Putra
- Judo kelas -52 kg Putri
- Judo kelas -66 kg Putra
- Menembak Air Pistol 10 meter Putri
- Menembak Trap Putri
- Angkat Besi kelas -53 kg Putri
- Angkat Besi kelas -56 kg Putra
- Renang Gaya Dada 100 meter Putra
- Renang Estafet Gaya Bebas 4x100 meter Putra
- Renang Gaya Bebas 400 meter Putri
- Renang Gaya Kupu-Kupu 100 meter Putri