Bursa transfer pemain Liga Prancis musim dingin 2016 sepi. Tak seperti musim-musim sebelumnya, klub kaya Paris Saint Germain tak jor-joran membeli pemain baru dengan harga selangit pada bursa transfer musim dingin ini, karena terbentur dengan Financial Fair Play Regulations yang diterapkan oleh UEFA.
Klub promosi Angers jadi klub paling sibuk menambah pemain baru. Angers yang membuat kejutan masuk deretan papan atas klasemen, sudah merekrut 4 pemain anyar.
Berikut daftar transfer pemain Liga Prancis musim dingin 2016:
Klub promosi Angers jadi klub paling sibuk menambah pemain baru. Angers yang membuat kejutan masuk deretan papan atas klasemen, sudah merekrut 4 pemain anyar.
Berikut daftar transfer pemain Liga Prancis musim dingin 2016:
KLUB | TRANSFER MASUK |
PARIS SAINT GERMAIN | _ |
AS MONACO | Vagner Love ( 1,5 juta Euro dari Corinthians) |
NICE | Remi Walter(1 juta dari Nancy) |
RENNES | Kermit Erasmus ( gratis dari Orlando Pirates) |
ANGERS | Denis Petric ( gratis dari Troyes) Mohamed Lamine Yattara ( pinjam dari Standard Liege) Mohamed Said Benrahma( pinjam dari Nice) Gregory Bourillon ( gratis dari Stade De Reims) |
SAINT ETIENNE | Ole Selnaus (3,2 juta Euro dari Rosenborg) Alexander Soderlund( 2 juta Euro dari Rosenborg) Oussama Tannane (2,5 juta Euro dari Heracles Almelo) Franck Tabanou (pinjam dari Swansea City) |
CAEN | Ismaël Diomandé (pinjam dari Saint Etienne) |
OLYMPIQUE MARSEILLE | _ |
OLYMPIQUE LYONNAIS | _ |
BORDEAUX | _ |
NANTES | Guillaume Gillet ( gratis dari Anderlecht) |
LORIENT | Abdallah Yaisien (free agent) Lindsay Rose (pinjam dari Olympique Lyonnais) Yrondu Musavu King (pinjam dari Granada) |
GAZELEC AJACCIO | Amine Chermiti ( gratis dari FC Zurich) |
LILLE | Morgan Amalfitano (free agent) Rony Lopes ( pinjam dari AS Monaco) |
BASTIA | _ |
GUINGAMP | Mevlut Erdinc (pinjam dari Hannover) |
STADE DE REIMS | Thievy Bifouma (pinjam dari Granada) |
MONTPELLIER | _ |
TOULOUSE | _ |
TROYES | _ |